Himpunan Mahasiswa Agribisnis memeriahkan Diesnatalis Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan penanaman dan membagikan bibit

Himpunan Mahasiswa Agribisnis memeriahkan Diesnatalis Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan penanaman dan membagikan bibit

SUKOHARJO, 2 Februari 2024 – Himpunan Mahasiswa Agribisnis memeriahkan Diesnatalis Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan penanaman dan membagikan bibit. Penanaman yang dilakukan oleh HIMAGRI ini ada dua jenis yaitu menanam sayuran dan menanam singkong. Penanaman pertama yaitu menanam sayuran penanaman

Fakultas Pertanian Univet Bantara Sukoharjo menyelenggarakan Seminar Nasional Pertanian [Semartani] yang ke-6

Fakultas Pertanian Univet Bantara Sukoharjo menyelenggarakan Seminar Nasional Pertanian [Semartani] yang ke-6

Fakultas Pertanian, Universitas Veteran Bangun Nusantara Sukoharjo menyelenggarakan Seminar Nasional Pertanian [Semartani] yang ke-6 yang bertema : “Pengembangan Pertanian Berbasis Kearifan Lokal yang Berkelanjutan”. Acara ini diadakan pada 20 Juni 2023, di Hotel Indah Palace, Solo sejak pukul 07.00 sampai

Tim Prodi Agribisnis Univet Bantara Laksanakan Pengabdian Masyarakat dan MOU di Sahabat Petani Porang Sukoharjo

Tim Prodi Agribisnis Univet Bantara Laksanakan Pengabdian Masyarakat dan MOU di Sahabat Petani Porang Sukoharjo

Pada Senin, 12 Juni 2023 pengabdian masyarakat sekaligus penandatanganan MoU telah dilaksanakan di Sahabat Petani Porang Sukoharjo (SPPS). Kegiatan tersebut merupakan rangkaian skema pengabdian masyarakat kompetitif klaster (PMKK) dari Prodi Agribisnis Univet Bantara. Kegiatan pengabdian masyarakat mengambil tema Strategi Pemasaran

Penandatanganan MoU antara Fakultas Pertanian (Prodi Agribisnis) Univet Bantara dengan  UD. Tri Sakti dan CV. Yuasa Food

Penandatanganan MoU antara Fakultas Pertanian (Prodi Agribisnis) Univet Bantara dengan  UD. Tri Sakti dan CV. Yuasa Food

Penandatanganan MoU antara Fakultas Pertanian (Prodi Agribisnis) Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan  UD. Tri Sakti dan CV. Yuasa Fotelah terlaksana pada Kamis (25/5/2023) bertempat di area dataran tinggi Dieng, Wonosobo. Penandatanganan dilakukan secara langsung oleh Bapak Saroji selaku Owner dari

Penandatanganan MoU, Fakultas Pertanian Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan Sayur Organik Merbabu (SOM)

Penandatanganan MoU, Fakultas Pertanian Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan Sayur Organik Merbabu (SOM)

Pada hari Kamis 16 Februari 2023 bertempat di Sayur Organik Merbabu telah dilaksanakan penandatanganan MoU antara Fakultas Pertanian Universitas Veteran Bangun Nusantara dengan Sayur Organik Merbabu (SOM). Penandatanganan dilakukan secara langsung oleh Shofyan Adi Cahyono, SP. selaku Owner Sayur Organik

Dosen dan Mahasiswa Agribisnis Univet Menjalani Pengabdian Masyarakat di SMKN 1 Kedawung Sragen tentang Pembuatan Sistem Urban Farming

Pada Senin, 30 Januari 2023 pengabdian masyarakat telah dilaksanakan di SMKN 1 Kedawung Sragen. Kegiatan tersebut merupakan rangkaian skema pengabdian masyarakat kompetitif bidang ilmu (PMKBI) dari Prodi Agribisnis Univet Bantara. Kegiatan pengabdian masyarakat mengambil tema Pelatihan Sistem Urban Farming bagi